Wakaf Masjid Pelosok Solo Raya
Wakaf Masjid Pelosok Solo Raya

Penggalang Dana Oleh

zakatkita.org
ORG

Identitas terverifikasi

Terkumpul

Rp 115.861

dari target Rp 202.000.000

0%Tercapai

Tersisa

330 hari

Bagikan ke Teman

Silahkan lengkapi data di bawah ini

Masjid tidak hanya berperan sebagai tempat ibadah umat Islam saja, namun juga sebagai tempat peningkatan kualitas ibadah sosial yang lebih luas seperti di bidang pendidikan, sosial budaya dan lainnya.

Indonesia yang mayoritas berpenduduk Muslim, sayangnya banyak masjid yang tidak layak bahkan harus dibangun segera. Terutama masjid yang ada di daerah pelosok.

Banyaknya masjid yang tak layak terjadi karena keterbatasan anggaran. Serta kendala akses yang membuat bahan material masjid menjadi mahal. Dilansir dari republika.co.id , banyak masjid yang kondisinya sangat tak layak, rusak, bocor, dan ada yang sedang membangun tapi baru setengah jadi karena tidak adanya dana.


Karenanya, kami mengajak sahabat baik semua untuk bersama-sama membantu pembangunan masjid di pelosok nusantara agar saudara kita pun bisa menjalankan ibadah dengan nyaman. Berikut data kebutuhan masjid:

1.        Renovasi Masjid

2.        Pengadaan karpet

3.        Pengadaan pendingin ruangan masjid

4.        Pengadaan sound sistem masjid

5.        Pembuatan sumur

Rasulullah Shalallaahu 'Alayhi Wasallam bersabda: "Siapa yang membangun masjid karena Allah walaupun hanya selubang tempat burung bertelur atau lebih kecil, maka Allah akan bangunkan baginya (rumah) seperti itu pula di surga." (HR. Ibnu Majah)

Maukah sahabat menjadi bagian orang yang membangun rumah di surga? Yuk Wakaf Masjid Sekarang!

==========================================

Salurkan sedekah terbaik Anda dengan cara:

1. Pilih Nominal Donasi

2. Lengkapi Data Diri

3. Pilih metode pembayaran

4. Transaksi sesuai dengan metode pembayaran



Sahabat
 juga bisa membagikan halaman galang dana ini agar semakin banyak yang turut ikut berbuat kebaikan.

 

Semoga sedekah yang kita keluarkan bisa memberikan kebaikan dan pahala yang berlimpah untuk kita serta memberikan kebahagiaan bagi penerima manfaat. Aamiin.



zakatkita.org/wakafmasjidpelosok

Hamba Allah

3 May, 2025

Rp 1.000

Hamba Allah

2 May, 2025

Rp 100.861

mohon doanya untuk almarhum ayah saya (SUMARNO BIN RAMBAT TRIMO WIHARJO) semoga diampuni segala dosa dosanya, diterangkan tempat kuburnya, diringankan siksa kuburnya, jadikan surga sebagai tempat tinggalnya Aamiin Ya Rabbal Alamin

Hamba Allah

2 May, 2025

Rp 14.000

Bismillahirrahmanirrahim titip doa untuk alm bapak saya (Alm bapak Wahyu Driyanto bin Mbah Sangadji Dirjo Tanoyo) diberikan kelapangan dalam kuburnya dan diberikan tempat sebaik-baiknya Aamiin Allahumaghfirlahu warhamhu wa'afihi wa'fu'anhu







Chat WA